Search
Close this search box.
Search

Riset CELIOS: Land Grabbing Atas Nama Swasembada Pangan dan Energi

Proyek Strategis Nasional (PSN) Kawasan Pengembangan Pangan dan Energi Merauke di Provinsi Papua Selatan melalui Peraturan Menteri Koordinator Perekonomian Nomor 8 Tahun 2023 mengakibatkan persoalan yang serius. Alih-alih mendorong terwujudnya tata ruang dan pengelolaan sumber daya agraria yang berkeadilan, akselerasi PSN ke Merauke Provinsi Papua Selatan justru memperpanjang usia konflik agraria di wilayah tersebut. Dalam […]