Mama-Mama Inanwatan Ubah Kepala Udang Jadi Terasi Bernilai Jual

Distrik Inanwatan yang terletak di Sorong Selatan, Papua Barat Daya merupakan salah satu wilayah pesisir yang menyediakan hasil laut melimpah. Udang menjadi salah satu tangkapan utama masyarakat. Selama ini, hasil panen langsung dijual ke pengepul dengan kisaran harga sekitar Rp35.000–Rp50.000 per kilogram atau dijajakan di pasar kampung dengan kisaran harga Rp20.000–Rp35.000 pertumpuk atau per satu […]