Search
Close this search box.
Search

Peta Jalan Politik Hijau; Pulihkan Indonesia

Peta Jalan Politik Hijau; Pulihkan Indonesia

WALHI, sebagai organisasi lingkungan hidup, merespons kondisi politik ini sejak era reformasi dengan fokus pada kekuatan politik yang mempengaruhi tatanan kekuasaan. WALHI menilai kondisi sistem politik di Indonesia tidak mengalami perubahan yang signifikan, terutama dalam basik struktur dan suprastruktur.

Pembatasan infrastruktur publik diarahkan untuk menjaga stabilitas politik, menciptakan kesejahteraan dan keadilan sosial yang hanya menjadi mimpi. Pemilu dianggap sebagai ajang korporatokrasi, di mana partisipasi masyarakat semakin terabaikan, dan revisi UU tentang Pemberantasan Korupsi serta UU tentang Mineral dan Batubara menunjukkan pelemahan upaya pemberantasan korupsi.

Pembahasan berikut menyajikan situasi krisis yang berlapis dan akar krisis yang menjadi penyebabnya. WALHI menyerukan untuk keluar dari krisis menuju Indonesia yang berkeadilan ekologis.

Selengkapnya silahkan unduh dokumen berikut:
Peta_Jalan_Politik_Hijau_Pulihkan_Indonesia

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *