Aliansi Sulawesi: Presiden Tidak Jujur Dampak Negatif Akibat Hilirisasi Mineral Nikel di Indonesia

Aliansi Sulawesi: Presiden Tidak Jujur Dampak Negatif Akibat Hilirisasi Mineral Nikel di Indonesia

Share on facebook
Share on twitter
Share on linkedin
Share on whatsapp

Hilirisasi mineral atau industri nikel tiba-tiba menjadi perbincangan hangat di Indonesia. Hal ini dikarenakan pernyataan Presiden Joko Widodo saat berpidato di sidang tahunan MPR RI pada 16 Agustus 2023 yang mengatakan bahwa hilirisasi nikel di Indonesia telah memberikan keuntungan yang besar bagi bangsa dan rakyat Indonesia.

Selain itu, 43 smelter nikel yang telah dibangun di Indonesia akan menghasilkan peluang kerja yang sangat besar bagi masyarakat Indonesia.

Dari pernyataan tersebut, kami menilai Presiden Joko Widodo sangat senang dan bangga dengan pencapaian tersebut. Presiden sepertinya ingin mengatakan ke seluruh warga Indonesia bahwa berkat hilirisasi, ada lonjakan investasi di sektor mineral nikel yang ikut berkontribusi terhadap peningkatan ekonomi Indonesia.

Namun sayangnya, Presiden tidak jujur dan terbuka mengenai berbagai persoalan dan dampak negatif akibat hilirisasi mineral nikel di Indonesia, khususnya di daerah-daerah penghasil nikel seperti Sulawesi.

Selengkapnya dapat dibaca disini.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *